Sejarah Pasar Gembrong, Surga Mainan Anak yang Hangus Terbakar

Senin, 25 April 2022 - 13:13 WIB
loading...
A A A


Pemerintah pun membangun gedung pasar baru. Pasar Gembrong Cipinang Besar, yang jaraknya hanya 470 meter ke arah tenggara, sebagai tempat relokasi para pedagang Pasar Gembrong. Namun sampai saat ini, kios-kios pedagang mainan di Pasar Gembrong lama masih eksis.

Sejak berdiri pada 2010, Pasar Gembrong Cipinang Besar sepi pengunjung. Akibatnya, pedagang yang sudah direlokasi kembali berjualan di lokasi Pasar Gembrong lama. Sekitar 80% mainan yang dijual pedagang di Pasar Gembrong adalah barang impor dari China.

Harga yang mereka tawarkan pun relatif terjangkau bila dibandingkan dengan kawasan perdagangan lain yang ada di Jakarta. Maka tidak heran, Pasar Gembrong banyak didatangi pembeli. Biasanya, saat Lebaran, Pasar Gembrong selalu dipenuhi orang tua dan anak yang berburu mainan.
(ams)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3060 seconds (0.1#10.140)