PKK Jakut Kolaborasi dengan LAYAK Salurkan Puluhan Paket Sembako Bagi Masyarakat Rentan COVID-19
Sabtu, 08 Agustus 2020 - 02:03 WIB
JAKARTA - Ketua Tim Penggerak PKK Kota Administrasi Jakarta Utara , Suni Sigit Wijatmoko menyalurkan bantuan paket sembako dari Yayasan Pelayanan Anak dan Keluarga (LAYAK) kepada masyarakat paling rentan terhadap COVID-19.
"Hari ini, kita mendapatkan bantuan paket sembako dari Yayasan LAYAK yang bergerak untuk membantu masyarakat yang mempunyai gangguan penglihatan terutama pada anak dan masyarakat umumnya," Kata Suni di Lobi Balai Kota Jakarta Utara, Jumat (7/8/2020). (Baca juga; Rp5,2 Triliun Pinjaman dari Pemerintah Pusat untuk Penanganan Banjir DKI )
Suni mengataka, sebanyak 70 paket sembako yang berisikan beras, gula pasir, mie goreng, mi kuah, teh celup, susu kental manis, sabun antiseptik dan masker akan dibagikan kepada masyarakat binaan Yayasan LAYAK yang terdampak terhadap COVID-19 di wilayah Jakarta Utara.
Suni berharap kolaborasi program Seeing is Believing (SIB) dapat terus berjalan terus sehingga kesejahteraan masyarakat bisa menjadi lebih baik dan bermanfaat bagi penerimannya. (Baca juga; Pemkot Jakarta Utara Resmikan Stasiun Kerja Biodigester di Koja )
Lihat Juga: RK Bakal Pindahkan Balai Kota, Pramono: Balai Kota Jakarta Tetap di Medan Merdeka Selatan
"Hari ini, kita mendapatkan bantuan paket sembako dari Yayasan LAYAK yang bergerak untuk membantu masyarakat yang mempunyai gangguan penglihatan terutama pada anak dan masyarakat umumnya," Kata Suni di Lobi Balai Kota Jakarta Utara, Jumat (7/8/2020). (Baca juga; Rp5,2 Triliun Pinjaman dari Pemerintah Pusat untuk Penanganan Banjir DKI )
Suni mengataka, sebanyak 70 paket sembako yang berisikan beras, gula pasir, mie goreng, mi kuah, teh celup, susu kental manis, sabun antiseptik dan masker akan dibagikan kepada masyarakat binaan Yayasan LAYAK yang terdampak terhadap COVID-19 di wilayah Jakarta Utara.
Suni berharap kolaborasi program Seeing is Believing (SIB) dapat terus berjalan terus sehingga kesejahteraan masyarakat bisa menjadi lebih baik dan bermanfaat bagi penerimannya. (Baca juga; Pemkot Jakarta Utara Resmikan Stasiun Kerja Biodigester di Koja )
Lihat Juga: RK Bakal Pindahkan Balai Kota, Pramono: Balai Kota Jakarta Tetap di Medan Merdeka Selatan
(wib)
tulis komentar anda