Jakarta Islamic Center, dari Lokalisasi Menjadi Pusat Agama Islam Terbesar di Ibu Kota

Rabu, 30 September 2020 - 12:01 WIB
loading...
A A A
Jadi Lokasi Isolasi Pasien OTG COVID-19
Belakangan nama JIC menjadi ramai dengan adanya rencana penanganan dan pengendalian Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang akan menambah tiga tempat isolasi mandiri, salah satunya adalah hotel yang ada di dalam Kawasan JIC.

"Ada beberapa program jadi gedung Ini mau dijadikan isolasi pengendali untuk pasien OTG. Kita berharap tidak hanya aspek gedungnya yang di pakai tapi kita juga bisa memberikan konsep untuk bagaimana pembinaan di sini," ujarnya.

Menurut Paimun penanganan kasus Covid-19 bukan saja sakit karena fisik. Akan tetapi juga karena sakit non fisiknya juga. Banyak yang sembuh itu juga karena kesadaran spiritual dia naik. "Jadi harapan kita ke depan dengan dipakainya hotel JIC, maka pasien tidak hanya sembuh dari COVID-19, tapi juga spiritualnya meningkat," tutup Paimun.
(wib)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2012 seconds (0.1#10.140)