Cegah Antrean di Mal, Pengelola Diminta Cegat Kendaraan di Pintu Masuk

Kamis, 18 Juni 2020 - 00:36 WIB
"Tetap diatur sedemikian rupa yang jelas itu penting ketika penghitungan di dalam terasa sudah cukup padat atau sesuai tercapai 50% maka tutupnya bukan di lobby, tetapi harusnya tidak ada antrian," ungkapnya.

Untuk pengunjung anak-anak dan lansia kata Kapolres diimbau tidak masuk dalam mal. Karena anak-anak dan lansia termasuk kalangan yang rentan terpapar. "Untuk lansia dan anak-anak atau yang memiliki penyakit tertentu dianjurkan untuk tidak keluar. Masyarakat juga harus sadar menerapkan protokol kesehatan," katanya.

Marcom Manager Margo City Erwin Ardiananda menambahkan, pihaknya tidak memberikan batasan pengunjung yang akan datang ke Margo City. Hanya saja protokol kesehatan tetap harus diterapkan dan dipatuhi juga oleh pengunjung.

"Untuk saat ini tidak ada peraturan seperti itu jadi baik lansia maupun anak kecil boleh mengunjungi Margo city asal menuruti protokol kesehatan yang akan ditetapkan dan tetap menjaga physical distancing dan yang pasti utk anak kecil tetap harus dijaga oleh orang tuanya," ujar Reza.
(maf)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More