Asal Usul Gedung Istana Negara, Rumah Singgah Pengusaha Belanda yang Kini Simbol Kekuasaan
Selasa, 23 Mei 2023 - 06:00 WIB
Setahun kemudian, pada 13 Maret 1948, Istana Negara kembali menjadi tuan rumah untuk pertemuan empat mata antara Wakil Presiden Mohammad Hatta dan Letnan Gubernur Jenderal Dr Hubertus J Van Mook.
Kini rakyat Indonesia bersiap menyongsong Pilpres 2024. Lantas siapakah yang terpilih menempati Istana Negara? Kita tunggu hasil pemungutan suara pada 14 Februari 2024.
Kini rakyat Indonesia bersiap menyongsong Pilpres 2024. Lantas siapakah yang terpilih menempati Istana Negara? Kita tunggu hasil pemungutan suara pada 14 Februari 2024.
(thm)
tulis komentar anda