Ungkap Kasus Mafia Tanah di Jakbar, RPA Perindo Koordinasi dengan Menteri ATR/BPN

Kamis, 29 Februari 2024 - 20:31 WIB
loading...
A A A
Ketua RT, Tommy Trihandoko menambahkan, hingga saat ini tidak ada intimidasi dalam bentuk kekerasan fisik. Namun perusakan taman tersebut secara mental telah membuat warga takut untuk berinteraksi atau menggunakan fasilitas umum tersebut.

Ketika ditanya siapa pelaku oknum mafia tersebut, Amri menjawab kasus tersebut masih didalami oleh pihaknya.

"Sebelumnya itu mereka oknum polisi pada saat itu dia masih aktif, sebelum dia pensiun. Oknum polisi inilah yang membekengi mereka semuanya (pelaku perusakan taman). Nah setelah pensiun, oknum ini telah dilaporkan ke propam Polda Metro Jaya, namun sekarang oknum polisi itu sudah berakhir dan di sinilah kesempatan mereka bekerja sama dan mengintimidasi masyarakat dan juga tanah atau taman tersebut sudah dihancurkan," ujar Amri.

"Di sinilah masyarakat sekarang dilaporkan maka kita dampingi untuk mencari keadilan bagi lingkungan tersebut dan kita dampingi agar masyarakat bisa bekerja dan tidak lagi terjadi intimidasi kepada baik itu RT maupun warga-warga yang dilaporkan," tandasnya.
(maf)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0884 seconds (0.1#10.140)