Deretan Kapolda Metro Jaya yang Jago Memberantas Terorisme
Kamis, 13 Oktober 2022 - 11:00 WIB
JAKARTA - Polda Metro Jaya pernah dipimpin jenderal yang jago memberantas terorisme. Mereka banyak terlibat dalam perburuan gembong terorisme di Indonesia.
Data riset Litbang SINDOnews, paling tidak terdapat dua jenderal polisi spesialias terorisme yang pernah menjadi Kapolda Metro Jaya. Keduanya adalah Tito Karnavian dan Idham Azis.
Berikut sepak terjang Tito Karnavian dan Idham Azis dalam memberantas terorisme di Tanah Air.
1. Muhammad Tito Karnavian
Tito Karnavian yang saat ini menjabat Menteri Dalam Negeri (Mendagri) pernah menduduki posisi Kapolda Metro Jaya saat berpangkat
Inspektur Jenderal (Irjen). Tito Karnavian menjabat Kapolda Metro Jaya periode 12 Juni 2015 hingga 21 Maret 2016.
Selama kariernya di kepolisian, Tito Karnavian banyak bertugas di bagian reserse. Ia manapak karier mulai di Polsek, Polres, Polda, hingga Polri. Sepak terjangnya dalam menangani aksi terorisme tergolong moncer.
Baca Juga
Data riset Litbang SINDOnews, paling tidak terdapat dua jenderal polisi spesialias terorisme yang pernah menjadi Kapolda Metro Jaya. Keduanya adalah Tito Karnavian dan Idham Azis.
Berikut sepak terjang Tito Karnavian dan Idham Azis dalam memberantas terorisme di Tanah Air.
1. Muhammad Tito Karnavian
Tito Karnavian yang saat ini menjabat Menteri Dalam Negeri (Mendagri) pernah menduduki posisi Kapolda Metro Jaya saat berpangkat
Inspektur Jenderal (Irjen). Tito Karnavian menjabat Kapolda Metro Jaya periode 12 Juni 2015 hingga 21 Maret 2016.
Selama kariernya di kepolisian, Tito Karnavian banyak bertugas di bagian reserse. Ia manapak karier mulai di Polsek, Polres, Polda, hingga Polri. Sepak terjangnya dalam menangani aksi terorisme tergolong moncer.
tulis komentar anda