Nakes di Tangsel yang Divaksin Covid-19 Hari Ini Akan Divaksin Lagi 29 Januari

Jum'at, 15 Januari 2021 - 21:30 WIB
Baca juga: Kasihan Kabupaten Bekasi Belum Terima Vaksin Corona

Plt Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangsel, Deden Deni, menjelaskan, pemberian vaksin akan ditangani oleh sekitar 160-an tenaga vaksinator yang telah menjalani pelatihan. Mereka kemudian ditugaskan di masing-masing Fasyankes.

"Hari ini ada 5 Fasyankes yang menggelar vaksinasi, yaitu di Puskesmas Jurangmangu, Jombang, Setu, Kampung Sawah, dan RSU," ucapnya.

Menurut Deden, untuk masing-masing Fasyankes berbeda-beda kuota pasien yang akan disuntik vaksin. Total ada 68 Fasyankes di Tangsel yang disiapkan untuk vaksinasi, terdiri dari 29 Puskesmas, 1 RSU, 23 rumah sakit swasta dan 14 klinik swasta.

"Nanti berbeda-beda kuotanya. Hari ini ada 5 tempat, nanti tempat yang lain juga melakukan hal yang sama bergantian," pungkasnya.
(thm)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More