5 Fakta Museum Sasmitaloka Ahmad Yani Menteng Jakarta Pusat
Jum'at, 29 September 2023 - 16:39 WIB
JAKARTA - Museum Sasmitaloka Ahmad Yani terletak di Menteng, Jakarta Pusat, Indonesia. Tempat bersejarah ini cukup populer di ibu kota karena merupakan saksi bisu peristiwa G30S PKI .
Museum yang buka dari Selasa hingga Minggu ini bisa menjadi salah satu destinasi wisata sejarah. Sebab, di dalamnya tersimpan beberapa hal menarik yang berkaitan dengan sosok Jenderal Ahmad Yani dan peristiwa G30S PKI.
Berikut ini beberapa fakta tentang Museum Sasmitaloka Ahmad Yani.
Dilansir dari laman Asosiasi Museum Indonesia, bangunan Museum Sasmitaloka Ahmad Yani telah dibangun sekitar tahun 1930-1940-an ketika masa pengembangan wilayah Menteng dan Gondangdia.
Meskipun museum ini memiliki nama Ahmad Yani dan sempat ditinggali olehnya, ternyata bangunan tersebut awalnya bukan rumah dari Jenderal Ahmad Yani.
Museum yang buka dari Selasa hingga Minggu ini bisa menjadi salah satu destinasi wisata sejarah. Sebab, di dalamnya tersimpan beberapa hal menarik yang berkaitan dengan sosok Jenderal Ahmad Yani dan peristiwa G30S PKI.
Baca Juga
Berikut ini beberapa fakta tentang Museum Sasmitaloka Ahmad Yani.
Fakta Museum Sasmitaloka Ahmad Yani
1. Telah Dibangun sejak Tahun 1930-1940
Dilansir dari laman Asosiasi Museum Indonesia, bangunan Museum Sasmitaloka Ahmad Yani telah dibangun sekitar tahun 1930-1940-an ketika masa pengembangan wilayah Menteng dan Gondangdia.
2. Awalnya Bangunan untuk Rumah Tinggal Pejabat
Meskipun museum ini memiliki nama Ahmad Yani dan sempat ditinggali olehnya, ternyata bangunan tersebut awalnya bukan rumah dari Jenderal Ahmad Yani.
tulis komentar anda