Ahok: Saya Ditakdirkan Tuhan untuk Melawan Institusi Nakal
A
A
A
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bersyukur bisa melawan institusi-institusi yang tengah mencoba mencari celah untuk melemahkannya.
"Saya akan buktikan kepada kalian saya bilang, tidak ada celah," tegas Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Selasa (23/11/2015).
Ahok menuturkan, dirinya sudah ditakdirkan oleh Tuhan untuk melawan institusi-institusi di Republik Indonesia yang diisi oleh oknum-oknum yang tidak betul.
"Saya (Ahok) senang record saya udah tambah lawan oknum BPK, ya kan? ini akan dikirim ke KPK nih," tutur Ahok.
"Kalau KPK sampai menjadikan saya tersangka dengan alasan tidak jelas. Saya juga akan minta terbuka berarti memang takdir saya juga lawan oknum KPK. Wah top banget sudah, lengkap republik ini saya lawan," lanjut Ahok.
"Saya akan buktikan kepada kalian saya bilang, tidak ada celah," tegas Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Selasa (23/11/2015).
Ahok menuturkan, dirinya sudah ditakdirkan oleh Tuhan untuk melawan institusi-institusi di Republik Indonesia yang diisi oleh oknum-oknum yang tidak betul.
"Saya (Ahok) senang record saya udah tambah lawan oknum BPK, ya kan? ini akan dikirim ke KPK nih," tutur Ahok.
"Kalau KPK sampai menjadikan saya tersangka dengan alasan tidak jelas. Saya juga akan minta terbuka berarti memang takdir saya juga lawan oknum KPK. Wah top banget sudah, lengkap republik ini saya lawan," lanjut Ahok.
(whb)