Covid di Bekasi Terkendali, Wali Kota Rahmat Effendi Sebut Sudah Tidak Ada Zona Merah

Jum'at, 13 Agustus 2021 - 11:40 WIB
Usia lanjut = 10.32%

Lain-lain= 2.22%

Sedangkan distribusi kasus berdasarkan jenis kelamin, laki-laki sebesar 46.98 % atau 39032 orang dan perempuan sebesar 53.02 % atau 44048 orang. Kasus terbanyak ada pada perempuan.

Kriteria zonasi pengendalian wilayah tingkat RT di Kota Bekasi berdasarkan Inmendagri Nomor 14 tahun 2021 per tanggal 10 Agustus 2021 sebagai berikut:

1. Zona Hijau (Tidak ada rumah terkonfirmasi kasus Covid-19 di satu RT) sebanyak 6343 RT atau 88.90%.

2. Zona Kuning (terdapat 1-2 rumah terkonfirmasi Covid-19 di satu RT) sebanyak 791 RT atau 11.09%.

3. Zona Orange (terdapat 3-5 rumah terkonfirmasi kasus Covid-19 di satu RT) sebanyak 1 RT atau 0.01%.

4. Zona Merah (terdapat >5 rumah terkonfirmasi kasus Covid-19 di satu RT) sebanyak 0 RT atau 0%.

Untuk program vaksinasi di Kota Bekasi, dari target 2.016.006 orang, 26.19 % atau 528.000 orang telah divaksin dosis pertama dan 11.29% atau 227.684 telah divaksin hingga vaksin kedua.
(thm)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More