Rezeki Melimpah Produsen Dodol Betawi di Bulan Ramadan

Rabu, 05 April 2023 - 03:44 WIB
"Kalau yang original itu Rp35 ribu, yang ketan hitam itu Rp37 ribu, durian Rp50 ribu, keju Rp55 ribu, kalau yang wijen Rp42 ribu per kilo," ungkap Rinto.

Rinto mengatakan usaha dodol betawi yang dijalaninya itu sudah berjalan lebih dari 30 tahun, turun temurun dari mulai sang kakek bernama Haji Munir merintis usaha tersebut.

Saat ini, sudah keturunan ketiga dalam meneruskan usaha pembuatan dodol betawi, dan masih tetap mempertahankan cita rasa yang sama.

"Ada 30 tahun, ini dari engkong ke orang tua, nah baru saya, makanya banyak yang harus diperhatiin dalam pengolahannya biar bisa mempertahankan cita rasa dan tekstur dodolnya ciri khas sini," ungkapnya.
(muh)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More