Mengapa Tak Ada Lantai 13 di Hotel dan Gedung? Jawabannya Bikin Cemas Akut

Kamis, 16 Desember 2021 - 19:18 WIB
Baca juga: Heroik, Polisi Ini Lompat dari Lantai 13 dan Tangkap Penjahat Seks

Selain itu, pernyataan angka 13 sama seperti angka 4 disebabkan karena bila angka 1 dan 3 dijumlahkan maka menjadi angka 4 yang dipercaya berarti kematian yang didasarkan pada bahasa Mandarin bahwa pelafalan angka 4 disebut mirip dengan "shi" yang berarti kematian.

Tidak sebatas angka 4 saja, angka sial itu juga berlaku pada setiap angka yang mengandung unsur 4 seperti 14, 24, 34, dan seterusnya. Sedangkan, angka yang mengandung angka 3 masih bisa dipakai seperti 23 dan 33. Sebab itu, pada lift di mal dan hotel angka 4 kerap diubah menjadi 3A, 3B, atau langsung ke 5.

Jika dilihat dari sudut pandang ilmiah, menurut seorang ahli di bidang psikologi dari Cornell University, fenomena Friday The 13th hanya akan terjadi jika individu mengasosiasikan hari itu dengan hal-hal buruk dalam hidupnya. Artinya, jika kebetulan seseorang mengalami hal tidak menyenangkan saat Friday The 13th bisa jadi karena sebelumnya telah terpatri dalam benaknya bahwa hari itu akan terjadi sesuatu yang buruk.

MG08-Lorenza Ferary
(jon)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More