11 Kawasan Perumahan Mewah di Jakarta
Minggu, 28 Februari 2021 - 08:05 WIB
PIK telah bertransformasi menjadi kawasan terpadu. Tempat segala hal dapat dilakukan di satu lokasi saja. Ingin berbelanja? Anda bisa mengunjungi mall PIK Avenue yang diisi tenant ternama. Jika ingin berwisata juga tidak perlu keluar kawasan PIK, karena di sini terdapat Taman Wisata Alam Angke Kapuk yang menyediakan wisata mangrove.
Ancol, Jakarta Utara
Warga Jakarta mengenal Ancol sebagai kawasan wisata lengkap yang ada di ujung utara Jakarta. Semua jenis wisata ada di sini, mulai dari wisata bahari, sejarah, budaya, sampai taman hiburan. Namun, tidak banyak yang tahu jika perumahan di Anco juga banyak yang elit. Salah satunya adalah perumahan The Bukit Ancol. Di sini, Anda dapat menemukan rumah yang dijual dengan harga Rp3,5 miliar untuk tanah yang luasnya 200 meter persegi.
Kelapa Gading, Jakarta Utara
Satu lagi kawasan di Jakarta Utara yang banyak dihuni perumahan elit adalah Kelapa Gading. Kawasan ini semakin maju semenjak digarap PT Summarecon Agung Tbk. Kelapa Gading dianggap ideal sebagai lokasi bisnis, karena menurut fengshui, Kelapa Gading dipercaya memiliki bentuk kepala naga. Tidak heran jika di kawasan ini banyak berdiri ruko-ruko yang menyediakan berbagai kebutuhan.
Baca Juga
Ancol, Jakarta Utara
Warga Jakarta mengenal Ancol sebagai kawasan wisata lengkap yang ada di ujung utara Jakarta. Semua jenis wisata ada di sini, mulai dari wisata bahari, sejarah, budaya, sampai taman hiburan. Namun, tidak banyak yang tahu jika perumahan di Anco juga banyak yang elit. Salah satunya adalah perumahan The Bukit Ancol. Di sini, Anda dapat menemukan rumah yang dijual dengan harga Rp3,5 miliar untuk tanah yang luasnya 200 meter persegi.
Kelapa Gading, Jakarta Utara
Satu lagi kawasan di Jakarta Utara yang banyak dihuni perumahan elit adalah Kelapa Gading. Kawasan ini semakin maju semenjak digarap PT Summarecon Agung Tbk. Kelapa Gading dianggap ideal sebagai lokasi bisnis, karena menurut fengshui, Kelapa Gading dipercaya memiliki bentuk kepala naga. Tidak heran jika di kawasan ini banyak berdiri ruko-ruko yang menyediakan berbagai kebutuhan.
(jon)
tulis komentar anda