Petugas Medis di Bekasi Meninggal karena Covid-19 Jadi 4 Orang, Ini Rinciannya

Minggu, 20 Desember 2020 - 17:51 WIB
Angka kasus positif itu terus berfluktuasi sejak pekan pertama November. Jumlah kasus positif yang mencolok terjadi pada pekan keempat November dan awal Desember.

Data itu juga menunjukkan, pada pekan terakhir November ada 7.353 sampel yang dihimpun oleh Satgas Covid-19 Kota Bekasi, hasilnya ada 903 kasus yang positif.

Selanjutnya, satu pekan setelahnya, Pemkot Bekasi menambah jumlah sampel yang dites menjadi sebanyak 7.899 sampel, hasilnya ada 1.102 yang positif.

Sementara berdasarkan dari laman website milik Pemerintah Kota Corona.bekasikota pada Minggu (20/12/2020) jumlah angka penyebaaran Covid-19 di Kota Bekasi sudah mencapai 13.651 kasus.

Dengan sebanyak 12.233 orang dinyatakan sembuh dan kasus aktif sebanyak 1.197 dan sebanyak 221 orang terkonfirmasi meninggal. ( )
(mhd)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More