Usai Didemo Warga Tolak Penutupan Akses Jalan di Tangsel, Muncul Spanduk Imbauan
Rabu, 17 April 2024 - 12:42 WIB
Internal warga dan kelurahan setempat menggelar pertemuan pada Selasa, 16 April 2024. Bahkan agar kisruh itu segera selesai, Wali Kota Benyamin Davnie telah meminta semua pihak mengutamakan musyawarah guna mencari solusi.
"Saya berharap bisa dicari solusinya melalui musyawarah saja, untuk mendapatkan solusi terbaik bagi semua pihak," ujar Benyamin dihubungi terpisah.
Sebelumnya, Deputi BRIN Yan Rianto mengatakan lahan yang dijadikan sebagai jalan provinsi di lokasi itu merupakan aset milik BRIN. Sejak awal, penggunaan jalan di sana tanpa melalui proses kordinasi dan perizinan.
"Itu dibangun di atas lahan BRIN, dan tanpa izin pinjam pakai. Lahan milik BRIN. Berdasarkan penelusuran tidak ada (koordinasi)," pungkasnya.
"Saya berharap bisa dicari solusinya melalui musyawarah saja, untuk mendapatkan solusi terbaik bagi semua pihak," ujar Benyamin dihubungi terpisah.
Sebelumnya, Deputi BRIN Yan Rianto mengatakan lahan yang dijadikan sebagai jalan provinsi di lokasi itu merupakan aset milik BRIN. Sejak awal, penggunaan jalan di sana tanpa melalui proses kordinasi dan perizinan.
"Itu dibangun di atas lahan BRIN, dan tanpa izin pinjam pakai. Lahan milik BRIN. Berdasarkan penelusuran tidak ada (koordinasi)," pungkasnya.
(rca)
tulis komentar anda