7 Wisata Keren di Kota Tua Jakarta, Cocok untuk Habiskan Waktu Akhir Pekan
Kamis, 04 Mei 2023 - 15:49 WIB
7. Jembatan Kota Intan
Jembatan Kota Intan menjadi salah satu cagar budaya di Jakarta. Ikon sejarah di Kota Tua ini telah banyak berganti nama sejak dulu.Nama Jembatan Kota Intan sendiri tersemat pasca Proklamasi Kemerdekaan. Alasannya karena tempat tersebut letaknya dekat dengan salah satu Bastion Kastil Batavia bernama Bastion Diamant (Intan).
Pada 7 September tahun 1972, Gubernur DKI Jakarta Ali Sadikin menetapkan Jembatan Kota Intan sebagai Benda Cagar Budaya.
Itulah sederet tempat wisata keren di Kota Tua Jakarta yang dapat dikunjungi. Jadi, mau kemana hari ini?
(bim)
Lihat Juga :
tulis komentar anda