Pergub Demo Dibuat Ahok untuk Amankan Elektabilitas
A
A
A
JAKARTA - Anggota DPRD DKI Jakarta Prabowo Soenirman menuding, Peraturan Gubernur nomor 228 tahun 2015 adalah cara Ahok untuk mengamankan dirinya jelang Pilkada 2017.
Hal ini terkait jika didemo dan dikritik terus-terusan, menurut Prabowo, Ahok akan memiliki elektabilitas yang melorot.
"Ya sah-sah saja kalau buat Pergub seperti ini, karena spekulasi yang ada menyangkut sudah dekat Pilkada 2017 nanti," ujar Prabowo saat dihubungi, Jumat (6/11/2015).
Prabowo melanjutkan, Pergub Pengendalian ini juga akan membuat dimana Ahok dicap sebagai pemimpin yang antikritik terhadap masyarakatnya. "Bisa jadi kalau sudah antikritik," tukas Prabowo.
Ini menurut Prabowo didukung dengan pembatasan tempat yang tertera didalam Pergub tidak akan tersampaikan aspirasi dan tuntutan dari para pendemo. "Contohnya aja nih kalau demo Gubernur terus tempatnya HI kan enggak nyampe tuh aspirasi," tutupnya.
PILIHAN:
Yusril: Saya Bukan Takut Hadapi Pemda DKI di Pengadilan
Semena-mena, Ahok Dicap Diktator oleh Temannya
Hal ini terkait jika didemo dan dikritik terus-terusan, menurut Prabowo, Ahok akan memiliki elektabilitas yang melorot.
"Ya sah-sah saja kalau buat Pergub seperti ini, karena spekulasi yang ada menyangkut sudah dekat Pilkada 2017 nanti," ujar Prabowo saat dihubungi, Jumat (6/11/2015).
Prabowo melanjutkan, Pergub Pengendalian ini juga akan membuat dimana Ahok dicap sebagai pemimpin yang antikritik terhadap masyarakatnya. "Bisa jadi kalau sudah antikritik," tukas Prabowo.
Ini menurut Prabowo didukung dengan pembatasan tempat yang tertera didalam Pergub tidak akan tersampaikan aspirasi dan tuntutan dari para pendemo. "Contohnya aja nih kalau demo Gubernur terus tempatnya HI kan enggak nyampe tuh aspirasi," tutupnya.
PILIHAN:
Yusril: Saya Bukan Takut Hadapi Pemda DKI di Pengadilan
Semena-mena, Ahok Dicap Diktator oleh Temannya
(ysw)