Basarnas Peringatkan Warga Bantaran Sungai di Jakarta Waspada Banjir
loading...
A
A
A
JAKARTA - Badan SAR Nasional (Basarnas) meminta warga yang tinggal di bantaran kali agar terus waspada banjir kiriman. Hal ini, dikarenakan pada Minggu (9/10/2022) malam status di Pintu Air Katualampa, Bogor menunjukan siaga 1.
Kepala Kantor SAR Jakarta, Fazzli mengatakan adanya kenaikan debit air tersebut akan berimbas terhadap terendamnya sejumlah titik di Jakarta mulai Senin (10/10/2022).
”Sejak dini hari personel rescue sudah kita siagakan di kawasan Jakarta Timur untuk melakukan pemantauan serta proses evakuasi apabila diperlukan,” ujar Fazzli, Senin (10/10/2022).
Fazzli menambahkan, pihaknya tengah memantau pergerakan dengan menerjunkan personel di titik-titik banjir sudah dimulai sejak Senin dini hari dan saat ini luapan Kali Ciliwung masih terus meluap ke permukiman warga.
Diketahui, BPBD DKI Jakartamencatat sejumlah wilayah tergenangbanjirimbas Bendung Katulampa siaga 1. Berdasarkan data Senin (10/10/2022) pukul 06.00 WIB sebanyak 68 RT di Jakarta Timur dan Selatan tergenang imbas luapanKali Ciliwung.
Kepala Kantor SAR Jakarta, Fazzli mengatakan adanya kenaikan debit air tersebut akan berimbas terhadap terendamnya sejumlah titik di Jakarta mulai Senin (10/10/2022).
”Sejak dini hari personel rescue sudah kita siagakan di kawasan Jakarta Timur untuk melakukan pemantauan serta proses evakuasi apabila diperlukan,” ujar Fazzli, Senin (10/10/2022).
Fazzli menambahkan, pihaknya tengah memantau pergerakan dengan menerjunkan personel di titik-titik banjir sudah dimulai sejak Senin dini hari dan saat ini luapan Kali Ciliwung masih terus meluap ke permukiman warga.
Diketahui, BPBD DKI Jakartamencatat sejumlah wilayah tergenangbanjirimbas Bendung Katulampa siaga 1. Berdasarkan data Senin (10/10/2022) pukul 06.00 WIB sebanyak 68 RT di Jakarta Timur dan Selatan tergenang imbas luapanKali Ciliwung.
(ams)