Gemas! Emak-emak Cubit Pipi Anies di Kamal Muara

Kamis, 30 Juni 2022 - 13:00 WIB
loading...
A A A


Termasuk, 8 RT di RW 04 Kelurahan Kamal Muara yang tersambung akses air perpipaan oleh PAM Jaya, yakni RT 01 – 08. Total sekitar 16.000 sambungan baru yang sudah dipasang oleh PAM Jaya melalui proyek SPAM Hutan Kota di Kamal Muara. Jumlah ini akan terus bertambah.

”Semoga masuknya jaringan PAM menjadi keberkahan bagi masyarakat Kamal Muara. Terima kasih untuk warga Kamal Muara yang terbuka dan mendukung kegiatan pipanisasi ini. Insya Allah ini buat kebaikan kita, untuk kemaslahatan semua,” sambungnya.

Perlu diketahui, Dalam acara hajatan ini, dihadiri Dirut PAM Jaya Syamsul Bachri, Walikota Jakarta Utara Ali Maulana Hakim dan jajaran, serta anggota DPRD DKI Jakarta Hasan Basri Umar dan Gani Suwondo, meletakkan pipa untuk pemasangan tahap lanjutan, agar warga Kamal Muara dapat akses air bersih secara merata.
(ams)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1664 seconds (0.1#10.140)