6 Tempat Wisata Bahari di Kepulauan Seribu yang Keren Habis
loading...
A
A
A
5. Pulau Macan
Pulau Macan terletak di utara Kepulauan Seribu, tepatnya di Selatan Pulau Harapan. Pulau Macan menjadi salah satu wisata Pulau Seribu yang paling bagus karena mengusung konsep eco-resort. Keunikan dari pulau ini terdapat resort sederhana di sekitar bibir pantai. Penginapan dengan nuansa klasik dan terbuat dari kayu, tidak mengurangi pesona Pulau Macan layaknya Maldive.
Saat air laut surut, pengunjung akan menemukan sebuah pulau kecil yang diikuti barisan pasir putih memanjang yang menyambung dengan pulau utama.
6. Pulau Putri
Pulau ini memiliki konsep modern di Pulau Seribu dengan keindahannya. Di Pulau Putri terdapat akuarium bawah laut yang menyajikan kehidupan bawah laut secara langsung. Selain itu, terdapat glass bottom boat dimana pengunjung yang datang tidak perlu berenang untuk menikmati keindahan bawah laut pulau ini. Mini Zoo juga dikonsepkan di dalam wisata Pulau Putri. Mini Zoo yaitu sebuah kebun binatang mini yang diisi dengan berbagai ikan nemo dan penyu. Wisata-wisata tersebut menjadi pilihan wisata edukatif untuk anak-anak.
Pulau Macan terletak di utara Kepulauan Seribu, tepatnya di Selatan Pulau Harapan. Pulau Macan menjadi salah satu wisata Pulau Seribu yang paling bagus karena mengusung konsep eco-resort. Keunikan dari pulau ini terdapat resort sederhana di sekitar bibir pantai. Penginapan dengan nuansa klasik dan terbuat dari kayu, tidak mengurangi pesona Pulau Macan layaknya Maldive.
Saat air laut surut, pengunjung akan menemukan sebuah pulau kecil yang diikuti barisan pasir putih memanjang yang menyambung dengan pulau utama.
6. Pulau Putri
Pulau ini memiliki konsep modern di Pulau Seribu dengan keindahannya. Di Pulau Putri terdapat akuarium bawah laut yang menyajikan kehidupan bawah laut secara langsung. Selain itu, terdapat glass bottom boat dimana pengunjung yang datang tidak perlu berenang untuk menikmati keindahan bawah laut pulau ini. Mini Zoo juga dikonsepkan di dalam wisata Pulau Putri. Mini Zoo yaitu sebuah kebun binatang mini yang diisi dengan berbagai ikan nemo dan penyu. Wisata-wisata tersebut menjadi pilihan wisata edukatif untuk anak-anak.
(thm)