DKI Gelar JIF 2022, Anies Berharap Dongkrak Perekonomian dan Iklim Investasi

Jum'at, 02 September 2022 - 07:24 WIB
“JIF ini momennya tepat, karena pertama kondisi ekonomi Jakarta dan Indonesia bagus dibanding negara lain. Kedua, investasi yang mulai menggeliat, dan yang menarik ada 15 proyek tidak hanya growing, developing, tetapi juga trending dan mengundang animo investor seluruh dunia," ujar Onny.

Adapun 15 proyek investasi pembangunan kota, meliputi;

1. Intermediate Treatment Facility (ITF) Sunter;

2. LRT Jakarta Fase 2A (JIS-Rajawali);

3. LRT Jakarta Fase 3A (JIS-Rajawali);

4. MRT Fase 3 (East-West);

5. MRT Fase 4 (Fatmawati-TMII);

6. South Jakarta Mix-Used Development;

7. Bus Listrik Transjakarta;

8. Stasiun Pengisian Baterai (Charging Station);
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More