Wagub Sebut Nakes DKI Siaga Antisipasi Gelombang Ketiga Covid-19

Selasa, 02 November 2021 - 00:38 WIB
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengatakan, menghadapi ancaman gelombang tiga Covid-19, Pemprov DKI telah melakukan langkah antisipasi. Foto/SINDOnews
JAKARTA - Menghadapi adanya ancaman gelombang tiga Covid-19 , Pemprov DKI Jakarta menyatakan telah melakukan langkah antisipasi. Hal ini dikatakan Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria.



"Mulai dari RS Covid-19, tenaga kesehatan, obat-obatan, PCR vaksin vitamin dan lain-lain terus hadir. Kita pastikan tidak ada yang kurang maupun masker, APD, dan sebagainya tidak ada yang kurang," tambahnya.



Wagub menyampaikan, Pemerintah Pusat memastikan berbagai regulasi untuk mendukung penurunan Covid-19 dan meningkatkan vaksin, tapi tugas sebagai warga patut taat disiplin protokol kesehatan (prokes).

"Jadi antisipasi gelombang 3 alhamdulillah Pempus sudah mengambil satu kebijakan kita tahu selama ini adanya libur panjang," ungkapnya.

"Itu berpotensi orang keluar masuk kota daerah karena liburan pulang kampung dan pemerintah pusat telah mengambil kebijakan untuk membatalkan cuti akhir tahun," sambungnya.
(maf)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More