3 Cara Beli Tiket KAI Bandara Soetta, Offline dan Online

Selasa, 30 April 2024 - 07:00 WIB
Cara membeli tiket KAI Bandara Internasional Soekarno-Hatta dapat dilakukan secara online maupun offline. Foto: Dok SINDOnews
JAKARTA - Cara membeli tiket KAI Bandara Internasional Soekarno-Hatta dapat dilakukan secara online maupun offline. Informasi ini penting diketahui bagi setiap orang yang hendak melakukan perjalanan menuju Bandara Soetta.

Perjalanan menuju Bandara kini jauh lebih mudah untuk diakses dengan banyaknya transportasi umum. Salah satunya Kereta Api Indonesia (KAI) yang menyediakan tiket khusus ke Bandara Soetta.





Cara membeli tiket ini dapat dilakukan secara online menggunakan website atau aplikasi maupun secara offline di vending machine.

3 Cara Beli Tiket KAI Bandara Soetta

1. Cara Beli Tiket KAI Bandara Melalui Vending Machine

Cara ini dapat dilakukan dengan menggunakan vending machine yang tersedia di stasiun terdekat. Berikut langkah yang perlu diikuti:

- Gunakan vending machine di stasiun

- Kemudian, pilih stasiun tujuan dan jumlah tiket yang akan dibeli

- Klik "Beli Tiket Reguler"

- Selanjutnya, pilih jadwal keberangkatan
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More