Warga Jakarta Apresiasi Pengamanan hingga Pelayanan Polda Metro Selama Lebaran 2023

Sabtu, 29 April 2023 - 21:53 WIB
Pemudik yang memanfaatkan transportasi umum baik bus maupun kereta api juga merasakan kenyamanan yang lebih baik di Lebaran tahun ini.

“Mudik Lebaran tahun ini berasa lebih nyaman. Terminal Kampung Rambutan terasa aman dan nyaman. Banyak banget polisinya. Udah nggak lagi desak-desakkan,” kata Yogi Iskandar yang menceritakan kisah mudiknya dengan bus dari Terminal Kampung Rambutan, Sabtu (29/4/2023).

“Kami sekeluarga mudik menggunakan kapal dari Pelabuhan Tanjung Priok. Sepanjang jalan masuk ke pelabuhan, ada polisi di mana-mana. Mereka tidak hanya mengamankan, tapi juga membantu mengatur antrean dan sebagainya,” ujar Yosi yang menceritakan kisah mudiknya menggunakan kapal dari Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Hal senada juga diungkapkan Irfandi yang mudik dan balik menggunakan transportasi kereta api. “Di Stasiun Pasar Senen sangat nyaman dan aman. Ada banyak polisi dan posnya keliatan banget, jadinya berasa aman aja. Kalau nanya-nanya sesuatu sama polisi berasa lebih nyaman,” ungkapnya.
(jon)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More