Bubarkan Demonstrasi di Jalan Diponegoro, Satu Polisi Terluka
A
A
A
JAKARTA - Satu anggota polisi mengalami luka saat memukul mundur para mahasiswa yang melakukan aksi unjuk rasa di Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat. Dia akhirnya dilarikan ke Rumah Sakit Cikini, Jakarta Pusat.
"Satu anggota kami yang luka memar pada bahu kiri dibawa ke Rumah Sakit Cikini," kata Kapolres Jakarta Pusat Kombes Pol Hendro Pandowo kepada wartawan di lokasi, Selasa (27/1/2015).
Kata dia, pihaknya diserah kubu mahasiswa yang mendukung KPK. Namun, satu mahasiswa berhasil diamankan polisi.
"Kami juga mengamankan satu orang mahasiswa. Dia harus mempertanggungjawabkan perbuatannya," pungkasnya.
Saat ini beberapa petugas kepolisian masih berjaga-jaga di lokasi. Arus lalu lintas di Jalan Diponegoro terpantau ramai lancar.
"Satu anggota kami yang luka memar pada bahu kiri dibawa ke Rumah Sakit Cikini," kata Kapolres Jakarta Pusat Kombes Pol Hendro Pandowo kepada wartawan di lokasi, Selasa (27/1/2015).
Kata dia, pihaknya diserah kubu mahasiswa yang mendukung KPK. Namun, satu mahasiswa berhasil diamankan polisi.
"Kami juga mengamankan satu orang mahasiswa. Dia harus mempertanggungjawabkan perbuatannya," pungkasnya.
Saat ini beberapa petugas kepolisian masih berjaga-jaga di lokasi. Arus lalu lintas di Jalan Diponegoro terpantau ramai lancar.
(mhd)