Dapat Penghargaan International, Direskrimum Polda Metro Diapresiasi

Sabtu, 19 Mei 2018 - 11:48 WIB
Dapat Penghargaan International,...
Dapat Penghargaan International, Direskrimum Polda Metro Diapresiasi
A A A
JAKARTA - Kriminolog Indonesia, Kisnu Widagso menilai keberhasilan Direktorat Kriminal Umum Polda Metro Jaya dalam meraih penghargaan international harus dijadikan motivasi.

“Ini sempurna, harus dimotivasi. Pokoknya kedepannya harus lebih baik,” kata Kisnu ketika menanggapi penghargaan, Sabtu (19/5/2018).

Kisnu menilai penghargaan yang ‘Law Enforcement Award’ dalam rangka ‘AP Visa Risk Security Summit 2018’ merupakan prestasi yang membanggakan. (Baca: Bongkar Kasus Skimming, Polda Metro Dapat Penghargaan di Singapura )

Karena itu, Kisnu meminta ini menjadi pilot project bagi krimum di polda lain. Ia pun meminta agar semua belajar, sebab kasus skimming yang diungkap merupakan prestasi membanggakan. “Ini kejahatan modern yang patut di apresiasi,” tutupnya.
(ysw)
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.1233 seconds (0.1#10.140)