Diguyur Hujan, Sejumlah Wilayah di Jakarta Tergenang

Selasa, 02 Februari 2016 - 12:32 WIB
Diguyur Hujan, Sejumlah Wilayah di Jakarta Tergenang
Diguyur Hujan, Sejumlah Wilayah di Jakarta Tergenang
A A A
JAKARTA - Diguyur hujan, sejumlah kawasan di Jakarta tergenang hingga 50 sentimeter. Berdasarkan data Pusat Kendali Operasi BPBD DKI, ada 16 RW diempat kecamatan yang terdampak.

"Jumlah kepala keluarga (KK) dan jiwa terdampak yaitu 2.150 KK dengan 7.751 jiwa, untuk pengungsi nihil," ujar Petugas Piket Pusdalops BPBD DKI Jakarta, Suratman melalui pesan singkat kepada wartawan, Selasa (2/2/2016).

Berikut adalah wilayah tergenang dari data yang dikumpulkan sampai dengan pukul 06.00 WIB

1. JAKARTA TIMUR
KEC. KRAMAT JATI
Kel. Cawang = TMA 10 - 40 cm.
RW. 01, RT 04, 05, 06, 07, 08.
RW. 02, RT 02, 08, 010, 011, 012.
RW. 03, RT 02, 04, 07, 015.
RW. 05, RT 01, 09, 010, 011, 012.
RW. 08, RT 01, 02, 04, 05, 08, 09.

KEC. JATINEGARA
Kel. Kampung Melayu = TMA 10 - 50 cm.
RW. 01, RT 010, 011, 012, 013.
RW. 02, RT 08, 09, 014, 015, 016.
RW. 03, RT 01, 011, 012, 013, 014, 015, 016.
RW. 04, RT 013.
RW. 05, RT 010, 011.
RW. 07, RT 01, 04, 05, 016.

Kel. Bidara Cina = TMA 10 - 15 cm
RW. 07, RT 05, 015.

2. JAKARTA SELATAN
KEC. PANCORAN
Kel. Pengadegan = TMA 30 - 50 cm.
RW. 01, RT 07.

Kel. Rawajati = TMA 20 - 30 cm.
RW. 07, RT 07.

KEC. TEBET
Kel. Kebon Baru = TMA 10 - 20 cm.
RW. 10, RT. 08.

PILIHAN:

Terungkap, Jessica 2 Kali Memindahkan Gelas Kopi Mirna

Jessica Masih Keukeuh Tak Membunuh Mirna
(ysw)
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.5987 seconds (0.1#10.140)