"Perambatan sudah dapat dilokalisir," kata Mulat kepada wartawan.
Baca juga: Kebakaran di Tanah Abang, Begini Detik-detik Penyelamatan Hewan Sapi dari Jilatan Api
Untuk memadamkan api, mobil pemadam kebakaran terus ditambah sesuai kebutuhan di lokasi. Awal kejadian terdapat 15 unit yang meluncur.
"Saat ini sudah ada total 17 unit," ujar Mulat.
Baca Juga:
Baca juga: Kebakaran di Tanah Abang, Api Masih Terus Menyala Polisi Cek Korban
Hingga malam ini petugas masih terus berupaya menjinakan si Jago Merah. Sementara untuk data korban luka maupun korban jiwa, belum diketahui.
"Data korban dan penyebab belum ada karena masih dipadamkan," tutupnya.
(thm)