Aparat Bubarkan Aksi 1812, Ulama Sepuh Betawi KH Abdul Rosyid Abdullah Syafi'ie Memilih Pulang

Jum'at, 18 Desember 2020 - 16:34 WIB
Ulama sepuh asal Betawi yakni, KH Abdul Rosyid Abdullah Syafiie (mengangkat tangan) saat berjalan kaki untuk pulang.Foto/Istimewa
JAKARTA - Tindakan aparat kepolisian yang memukul mundur massa aksi 1812 membuat para peserta aksi membubarkan diri. Salah satunya ulama sepuh asal Betawi yakni, KH Abdul Rosyid Abdullah Syafi'ie.

Dalam video yang beredar di media sosial pada Jumat (18/12/2020), putra dari ulama kharismatik KH Abdullah Syafi'ie ini terlihat dikawal sejumlah orang berpakaian putih. Situasi keamanan yang tidak memungkinkan membuat ulama sepuh asal Betawi ini memilih pulang. (Baca: Sisir Massa Aksi 1812, Polisi Amankan Ambulans Berisi Makanan dan Minuman)

KH Abdul Rosyid Abdullah Syafi'ie sambil mengangakat kedua tangannya berjalan menuju mobil yang ditumpanginya. Mengenakan face shield, KH Abdul Rosyid Abdullah Syafi'ie sempat berdoa sebelum masuk ke mobilnya.
(hab)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More