RPA Perindo Berkomitmen Dorong Perkembangan Komunitas Belajar Anak Gratis di Jakarta Utara
loading...
A
A
A
Ida juga mengungkapkan harapannya di 2024 bisa memperluas komunitas tersebut, khususnya di Kecamatan Tanjung Priok, Pademangan, dan Penjaringan, sesuai dengan dapil dimana ia bakal jadi caleg Partai Perindo pada Pemilu 2024.
"Saya harap ke depan bisa melaksanakan sekolah-sekolah gratis sehingga menjangkau banyak anak-anak kurang mampu untuk menerima pendidikan gratis yang kami berikan," ucap Ida.
Selain pendidikan mata pelajaran di sekolah, pihaknya juga memberikan pendidikan karakter. Ia mengungkapkan pada masa saat ini banyak anak-anak tanpa pendidikan karakter sehingga mereka berbuat tidak pantas.
"Banyak anak sering tawuran atau keluar jam sekolah, itu artinya pendidikan karakter di sekolah tidak dilakukan dengan baik. Sehingga kami di sini berusaha memberikan pendidikan tersebut yang terbaik," pungkas Ida.
"Saya harap ke depan bisa melaksanakan sekolah-sekolah gratis sehingga menjangkau banyak anak-anak kurang mampu untuk menerima pendidikan gratis yang kami berikan," ucap Ida.
Selain pendidikan mata pelajaran di sekolah, pihaknya juga memberikan pendidikan karakter. Ia mengungkapkan pada masa saat ini banyak anak-anak tanpa pendidikan karakter sehingga mereka berbuat tidak pantas.
"Banyak anak sering tawuran atau keluar jam sekolah, itu artinya pendidikan karakter di sekolah tidak dilakukan dengan baik. Sehingga kami di sini berusaha memberikan pendidikan tersebut yang terbaik," pungkas Ida.
(thm)