Mengenal 4 Jenderal Polisi yang Pernah Menjabat di KPK
Senin, 17 April 2023 - 21:06 WIB
JAKARTA - Sedikitnya ada empat jenderal polisi yang pernah menjabat di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). salah satunya adalah Kapolda Metro Jaya yang baru, Irjen Karyoto.
Dalam perannya, personil polisi di KPK ini dapat mengisi beberapa jabatan penting seperti Direktur Koordinasi dan Supervisi, Direktur Monitoring, Deputi Penindakan, hingga Direktur Penyidik.
Berkat mutasi besar-besaran pada 27 Maret 2023 kemarin, jabatan Irjen Karyoto akhirnya dipindah. Kini pria kelahiran 10 Oktober 1968 tersebut mulai menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya.
Pria kelahiran 19 Januari 1969 yang lulus Akpol pada 1990 ini sekarang tengah menjabat sebagai Kapolda Sumatera Selatan sejak 24 Februari 2021 lalu.
Dalam perannya, personil polisi di KPK ini dapat mengisi beberapa jabatan penting seperti Direktur Koordinasi dan Supervisi, Direktur Monitoring, Deputi Penindakan, hingga Direktur Penyidik.
Jenderal Polisi yang Pernah Menjabat KPK
Dari banyaknya jenderal polisi yang pernah menjabat di KPK, berikut ini empat di antaranya.1. Irjen Karyoto
Pria yang berasal dari Pemalang, Jawa Tengah ini pernah menjabat sebagai Deputi Bidang Penindakan dan Eksekusi KPK pada April 2021 lalu.Berkat mutasi besar-besaran pada 27 Maret 2023 kemarin, jabatan Irjen Karyoto akhirnya dipindah. Kini pria kelahiran 10 Oktober 1968 tersebut mulai menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya.
2. Irjen Ridwan Zulkarnain Panca Putra Simanjuntak
Irjen R.Z Panca Putra Simanjuntak pernah menjabat di KPK sebagai Direktur Penyidik pada September 2018 lalu. Setelah kurang lebih dua tahun menjabat, dirinya lalu dimutasi untuk menjadi Kapolda Sulawesi Utara di tahun 2020.Pria kelahiran 19 Januari 1969 yang lulus Akpol pada 1990 ini sekarang tengah menjabat sebagai Kapolda Sumatera Selatan sejak 24 Februari 2021 lalu.
tulis komentar anda