Sabu yang Hendak Diselundupkan ke Rutan Cipinang Diantar Ojek Online
A
A
A
JAKARTA - Narkoba jenis sabu yang akan diselundupkan oknum petugas Syahrul Amin alias SA (34) ke Rutan Klas 1 Cipinang, Jakarta Timur dikirim menggunakan jasa ojek online.
Kapolres Jakarta Timur, Kombes Pol Ady Wibowo mengatakan, berdasarkan keterangan Syahrul Amin selaku kurir yang juga pegawai staf administrasi Rutan Klas 1 Cipinang, Jakarta Timur kalau barang haram itu diantarkan ke rutan menggunakan jasa ojol."Pelaku mengaku sabu itu didapatkan dari jasa ojek online yang sebelumnya sudah dipesan seorang napi," kata Ady pada wartawan, Selasa (30/7/2019).
Ady menuturkan, hingga kini penyidik masih melakukan penyidikan lebih dalam terhadap napi yang memesan narkoba tersebut. Polisi pun bakal berkoordinasi dengan pihak rutan guna pengungkapannya.( Baca Juga: Baca: Oknum Petugas Penyelundup Sabu ke Rutan Cipinang Bakal Dipecat(whb)
Kapolres Jakarta Timur, Kombes Pol Ady Wibowo mengatakan, berdasarkan keterangan Syahrul Amin selaku kurir yang juga pegawai staf administrasi Rutan Klas 1 Cipinang, Jakarta Timur kalau barang haram itu diantarkan ke rutan menggunakan jasa ojol."Pelaku mengaku sabu itu didapatkan dari jasa ojek online yang sebelumnya sudah dipesan seorang napi," kata Ady pada wartawan, Selasa (30/7/2019).
Ady menuturkan, hingga kini penyidik masih melakukan penyidikan lebih dalam terhadap napi yang memesan narkoba tersebut. Polisi pun bakal berkoordinasi dengan pihak rutan guna pengungkapannya.( Baca Juga: Baca: Oknum Petugas Penyelundup Sabu ke Rutan Cipinang Bakal Dipecat(whb)