Api Belum Padam, 18 Kapal Nelayan Terbakar di Pelabuhan Muara Baru
A
A
A
JAKARTA - Sebanyak 18 kapal nelayan yang terbakar di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. Bahkan 21 unit mobil pemadam kebakaran (Damkar) diterjunkan ke lokasi guna memadamkan si jago merah.
"Sementara untuk data sebanyak 18 kapal yang terbakar," kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara, Satriadi Gunawan di Jakarta, Sabtu (23/2/2019).
Meskipun begitu, dia menegaskan, sejauh ini belum ada informasi mengenai korban luka maupun meninggal dunia dalam kebakaran tersebut.
"Untuk korban jiwa ataupun luka-luka sementara belum ada info masuk dari TKP (Tempat Kejadian Perkara)," tegasnya. (Baca Juga: Penyebab Kebakaran Kapal di Pelabuhan Muara Baru Masih Misteri(mhd)
"Sementara untuk data sebanyak 18 kapal yang terbakar," kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara, Satriadi Gunawan di Jakarta, Sabtu (23/2/2019).
Meskipun begitu, dia menegaskan, sejauh ini belum ada informasi mengenai korban luka maupun meninggal dunia dalam kebakaran tersebut.
"Untuk korban jiwa ataupun luka-luka sementara belum ada info masuk dari TKP (Tempat Kejadian Perkara)," tegasnya. (Baca Juga: Penyebab Kebakaran Kapal di Pelabuhan Muara Baru Masih Misteri(mhd)