Satpam Mal Senayan City Tewas, Polisi Periksa CCTV
A
A
A
JAKARTA - Pihak kepolisian saat ini masih menyelidiki sebab kematian sekurity Mal Senayan City, Asep Suryadi (24) yang di duga tewas dibunuh. Saat ini, rekaman CCTV pun tengah diperiksa untuk mengungkap identitas pelaku.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol M Iqbal mengatakan, hingga saat ini, pihaknya masih menyelidiki kematian sekurity parkiran mal tersebut. (Baca: Satpam Senayan City Ditemukan Tewas Bersimbah Darah)
Pihaknya kini tengah memeriksa rekaman CCTV di basement 1 mal tersebut untuk mengetahui pemyebab kematian korban. Diduga korban tewas dibunuh dengan tusukan senjata tajam di pinggangnya.
"Rekamannya masih diperiksa. Masih belum diketaui," ujarnya pada wartawan, Rabu (23/9/2015).
Menurutnya, selain memeriksa rekaman CCTV, pihaknya pun tengah memintai keterangan sejumlah saksi di lokasi.
Adapun jenazah korban, Asep, kini tengah berada di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, Jakarta Pusat untuk dilakukan autopsi oleh tim medis.
"Saksi di lokasi masih di periksa. Masih selidiki. Korban ada di RSCM," pungkasnya.
PILIHAN:
Prabowo: Fadli Zon Disiapkan untuk jadi Gubernur DKI Jakarta
Dua Jagoan Kampung Ditemukan Tewas di Persawahan
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol M Iqbal mengatakan, hingga saat ini, pihaknya masih menyelidiki kematian sekurity parkiran mal tersebut. (Baca: Satpam Senayan City Ditemukan Tewas Bersimbah Darah)
Pihaknya kini tengah memeriksa rekaman CCTV di basement 1 mal tersebut untuk mengetahui pemyebab kematian korban. Diduga korban tewas dibunuh dengan tusukan senjata tajam di pinggangnya.
"Rekamannya masih diperiksa. Masih belum diketaui," ujarnya pada wartawan, Rabu (23/9/2015).
Menurutnya, selain memeriksa rekaman CCTV, pihaknya pun tengah memintai keterangan sejumlah saksi di lokasi.
Adapun jenazah korban, Asep, kini tengah berada di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, Jakarta Pusat untuk dilakukan autopsi oleh tim medis.
"Saksi di lokasi masih di periksa. Masih selidiki. Korban ada di RSCM," pungkasnya.
PILIHAN:
Prabowo: Fadli Zon Disiapkan untuk jadi Gubernur DKI Jakarta
Dua Jagoan Kampung Ditemukan Tewas di Persawahan
(ysw)