Bagi-bagi Takjil, Wujud RPA Perkenalkan Visi Misi Perindo soal Kemanusiaan
loading...
A
A
A
JAKARTA - DPP Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Partai Persatuan Indonesia (Perindo) membagikan 500 paket takjil di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Kamis (13/4/2024). Bagi-bagi takjil Ramadan demi membangun visi misi antarkader sekaligus menyosialisasikannya kepada masyarakat.
"Tujuannya membangun kebersamaan dan ada visi misi Perindo tentang kemanusiaan kepada masyarakat hingga akar rumput," ujar Ketua Umum DPP RPA Partai Perindo Jeannie Latumahina.
Baca juga: RPA Perindo Bagikan Ratusan Paket Takjil di Kebon Sirih Jakpus
Takjil dibagikan oleh kader partai yang dikenal gigih dalam memperjuangkan perlindungan hak perempuan dan anak itu. "Kami juga bisa sama-sama bangun kebersamaan sehingga masyarakat mengenal visi misi RPA Perindo," katanya.
Terdapat juga 2 kader perempuan asal London yang turut membagikan takjil. Dua bule itu merupakan kader milenial Perindo.
"Jadi kader kita bukan hanya di Indonesia saja tapi juga di luar negeri. Kita kasih kesempatan mereka untuk bisa mengetahui budaya Indonesia," ucapnya.
"Tujuannya membangun kebersamaan dan ada visi misi Perindo tentang kemanusiaan kepada masyarakat hingga akar rumput," ujar Ketua Umum DPP RPA Partai Perindo Jeannie Latumahina.
Baca juga: RPA Perindo Bagikan Ratusan Paket Takjil di Kebon Sirih Jakpus
Takjil dibagikan oleh kader partai yang dikenal gigih dalam memperjuangkan perlindungan hak perempuan dan anak itu. "Kami juga bisa sama-sama bangun kebersamaan sehingga masyarakat mengenal visi misi RPA Perindo," katanya.
Terdapat juga 2 kader perempuan asal London yang turut membagikan takjil. Dua bule itu merupakan kader milenial Perindo.
"Jadi kader kita bukan hanya di Indonesia saja tapi juga di luar negeri. Kita kasih kesempatan mereka untuk bisa mengetahui budaya Indonesia," ucapnya.
(jon)