Ini Identitas Pembunuh Aktivis Jopi
A
A
A
JAKARTA - Pelaku penusukan aktivis Jopi Peranginangin itu merupakan oknum anggota Marinir, yakni Praka Marinir Joko Lestanto dari Batalyon Intai Amfibi Pasmar POM AL. Pelaku menusuk Jopi menggunakan pisau sangkur.
Kepala Dinas Penegakan Hukum POM AL Letnan Kolonel Feber Hermanto Srimandala mengatakan, pelaku penusukan Jopi Peranginangin di Venue Kemang, Jakarta Selatan itu merupakan seorang anggota marinir yang berpangkat Praka.
"Tersangka penganiayaan Jopi Peranginangin hingga menyebabkan korban meninggal itu, yakni Praka Marinir Joko Lestanto dari Batalyon Intai Amfibi Pasmar POM AL," ujarnya di lokasi, Kamis (11/6/2015).
Berdasarkan keterangan saksi dan bukti, kata Feber, pelaku menusuk Jopi menggunakan senjata tajam berjenis sangkur yang di bawanya itu. "Tersangka melakukan penganiayaannya menggunakan pisau jenis sangkur," tutupnya.
PILIHAN:
Penusuk Aktivis Jopi Peranginangin Tertangkap
Ini Tuntutan Keluarga dan Teman Jopi untuk POM AL
Kepala Dinas Penegakan Hukum POM AL Letnan Kolonel Feber Hermanto Srimandala mengatakan, pelaku penusukan Jopi Peranginangin di Venue Kemang, Jakarta Selatan itu merupakan seorang anggota marinir yang berpangkat Praka.
"Tersangka penganiayaan Jopi Peranginangin hingga menyebabkan korban meninggal itu, yakni Praka Marinir Joko Lestanto dari Batalyon Intai Amfibi Pasmar POM AL," ujarnya di lokasi, Kamis (11/6/2015).
Berdasarkan keterangan saksi dan bukti, kata Feber, pelaku menusuk Jopi menggunakan senjata tajam berjenis sangkur yang di bawanya itu. "Tersangka melakukan penganiayaannya menggunakan pisau jenis sangkur," tutupnya.
PILIHAN:
Penusuk Aktivis Jopi Peranginangin Tertangkap
Ini Tuntutan Keluarga dan Teman Jopi untuk POM AL
(ysw)